Semarakkan HBP Ke-59, Rutan Kelas I Surakarta Gelar Pekan Olahraga Pemasyarakatan

    Semarakkan HBP Ke-59, Rutan Kelas I Surakarta Gelar Pekan Olahraga Pemasyarakatan

    Semarakkan HBP Ke-59, Rutan Kelas I Surakarta Gelar Pekan Olahraga Pemasyarakatan 

    Dalam rangka semarakkan Hari Bakti Pemasyarakatan (HBP) yang ke 59, Rutan Kelas I Surakarta Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah menggelar kegiatan Pekan Olahraga Pemasyarakatan (PORSENAP) Sabtu (11/03).

    Kegiatan olahraga diselenggarakan di Halaman Rutan Kelas I Surakarta diikuti oleh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan petugas Rutan Surakarta. Kegiatan hari ini melombakan pertandingan bola volly, badminton, serta tenis meja. Nampak warga binaan sangat antusias mengikuti jalannya perlombaan dengan ditambah dengan adanya suporter sebagai penambah semangat para pemain. 

    Kegiatan seperti ini diharapkan dapat memupuk kekompakan diantara warga binaan dan sebagai wadah dalam menyalurkan bakat yang dimiliki warga binaan.

    Kevin Guntur

    Kevin Guntur

    Artikel Sebelumnya

    Warga Binaan Rutan Kelas I Surakarta meriahkan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kualitas Pemberitaan, Humas Rutan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mabes TNI Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    Polri Siapkan Ambulans Udara Selama Operasi Lilin 2024 untuk Dukung Libur Nataru Aman
    Panglima TNI: Setiap Tindakan Yang Kalian Lakukan Jadi Cerminan Wajah TNI dan Negara Indonesia Di Mata Dunia
    Kodim 1710/Mimika Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    6 Penekanan Irwasum Polri ke 100 Perwira Remaja SIPSS Batalyon Ksatria Sadacara

    Ikuti Kami